PENDAMPINGAN KEGIATAN MAGANG DI PT. XTEND INDONESIA UNTUK PENINGKATAN KOMPETENSI MAHASISWA SISTEM KOMPUTER

Authors

  • Nadya Andhika Putri Universitas Pembangunan Panca Budi
  • Ika Devi Perwitasari Universitas Pembangunan Panca Budi
  • Jodi Hendrawan Universitas Pembangunan Panca Budi

DOI:

https://doi.org/10.62712/juribmas.v2i2.136

Keywords:

Magang; Sistem Komputer; PT. XTend.

Abstract

Kegiatan pengabdian ini bertujuan untuk memberikan pendampingan pada kegiatan magang mahasiswa sistem komputer di PT. Xtend Indonesia dengan fokus pada peningkatan kompetensi mereka. Pendampingan dilakukan melalui pengembangan modul magang yang dirancang untuk memastikan mahasiswa dapat mengintegrasikan konsep teoritis dengan praktik di dunia industri. Selain itu, dosen pembimbing memberikan arahan, evaluasi, dan bimbingan selama periode magang. Hasil pengabdian menunjukkan peningkatan yang signifikan dalam kompetensi mahasiswa sistem komputer. Mereka berhasil mengaplikasikan pengetahuan teoritis dalam proyek-proyek praktis di PT. Xtend Indonesia, termasuk pengembangan perangkat lunak, manajemen jaringan, dan keamanan sistem. Mahasiswa dapat mengasah keterampilan pemrograman dan penerapan struktur data dalam konteks proyek nyata. Meningkatkan pemahaman mereka tentang bagaimana algoritma dan struktur data berinteraksi dalam pengembangan perangkat lunak. Hasil pengabdian ini memberikan dasar bagi pengembangan strategi berkelanjutan untuk meningkatkan keterlibatan mahasiswa dalam magang di industri.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Arsita M, Vebtasvili V. Kegiatan Pengabdian Masyakarat Program Mbkm Asistensi Mengajar Di Sungai Selan. Vol. 1, Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Digital. 2022.

Fakhri N, Nur Hidayat Nurdin M, Buchori S, Psikologi F, Negeri Makassar U. Jurnal Kebajikan Jurnal Pengabdian Masyarakat PROGRAM MSIB MAGANG KAMPUS MERDEKA DENGAN PROJECTEVALUASI BISNIS PROSES RECRUITMENT AND SELECTION SPECIALIST.

Hidayat, M. R., Basori, B., & Maryono, D. (2021). EVALUASI MAGANG KEPENDIDIKAN 3 PRODI PENDIDIKAN TEKNIK INFORMATIKA DAN KOMPUTER. Journal of Informatics and Vocational Education, 3(2). https://doi.org/10.20961/joive.v3i2.38752

Muniarty P, Yani A, Rahman S, Fahira J, Patrianim P, Tinggi Ilmu Ekonomi Bima S. Membangun Perilaku Hidup Bersih Sebagai Program Kerja Mahasiswa KKNT MBKM Kota Bima. 2022;3(2).

Downloads

Published

2023-10-25